Suaramalang – Harvey Moeis yang merupakan suami selebriti Tanah Air, Sandra Dewi, resmi ditetapkan sebagai tersangka oleh Kejaksaan Agung (Kejagung). Harvey ditahan di Rumah Tahanan Negara Salemba Cabang Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan selama 20 hari berikutnya, terhitung sejak 27 Maret 2024 sampai dengan 15 April 2024. Dia ditangkap dalam kasus korupsi perdagangan komoditas timah di…