SUARAMALANG.COM, Kabupaten Blitar – Pengunjung Pantai Serang, Kecamatan Panggungrejo, Kabupaten Blitar, untuk sementara bisa menikmati wisata tanpa perlu membayar tiket masuk. Kebijakan tiket gratis ini diberlakukan menyusul desakan warga yang meminta transparansi pengelolaan keuangan desa dan BUMDes selaku pengelola kawasan wisata tersebut. Namun, penggratisan tiket ini dipastikan tidak berlangsung lama. Pemerintah Desa Serang menegaskan kebijakan…
Malam Tahun Baru 2026 Tak Seramai Dulu, Okupansi Hotel di Kota Batu Turun Signifikan
SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Euforia malam pergantian Tahun Baru 2026 tak sepenuhnya dirasakan pelaku usaha perhotelan di Kota Batu. Tingkat hunian hotel justru tercatat menurun dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya, menandakan pergerakan wisatawan yang mulai berubah. Berdasarkan catatan Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kota Batu, rata-rata okupansi hotel saat malam tahun baru hanya…




