SUARAMALANG.COM, Kabupaten Malang – Potensi pariwisata Kabupaten Malang sejatinya menempatkan daerah ini sebagai salah satu wilayah dengan peluang pendapatan wisata terbesar di Jawa Timur. Wilayah Malang Selatan dikenal memiliki bentang pantai alami yang panjang, akses wisata yang terus berkembang, serta daya tarik destinasi alam yang sudah dikenal luas oleh wisatawan domestik. Di tengah potensi tersebut,…
Suara Malang
Berita Terbaru
Bupati Malang Luncurkan Pilot Project ZAMP Tirta Kanjuruhan di Kepanjen
SUARAMALANG.COM, Kabupaten Malang – Pemerintah Kabupaten Malang kembali menegaskan komitmennya dalam meningkatkan kualitas pelayanan dasar kepada masyarakat melalui peluncuran Pilot Project Zona Air Minum Prima (ZAMP) Tirta Kanjuruhan. Peluncuran ZAMP Tirta Kanjuruhan dilakukan langsung oleh Bupati Malang Drs. H. M. Sanusi, M.M. pada Rabu malam (31/12/2025) bersamaan dengan kegiatan Istighosah dan Doa Bersama KORPRI Kabupaten…
Penataan Jalan Pasar Gadang Dipastikan Mulai 2026, Pemkot Malang Siapkan Jalan Kembar untuk Urai Kemacetan
SUARAMALANG.COM, Kota Malang— Pemerintah Kota Malang memastikan penataan infrastruktur jalan dan kawasan Pasar Gadang akan direalisasikan pada tahun anggaran 2026 melalui program Dana Alokasi Khusus (DAK) Jalan. Kepastian tersebut disampaikan langsung oleh Wali Kota Malang, Wahyu Hidayat, jumat (2/1/2026). Wahyu menegaskan, rencana penataan Pasar Gadang telah mendapat persetujuan dari Direktorat Jenderal Bina Marga Kementerian PUPR…
Disuntik APBD Rp 4 Miliar, Kinerja PD Jasa Yasa Kembali Dipertanyakan
SUARAMALANG.COM, Kabupaten Malang – Penyertaan modal APBD Kabupaten Malang sebesar Rp 4 miliar kepada PD Jasa Yasa pada tahun 2026 membuka kembali diskursus lama mengenai efektivitas pengelolaan badan usaha milik daerah tersebut. PD Jasa Yasa selama ini mengelola enam destinasi wisata milik Pemkab Malang yang sebagian memiliki tingkat kunjungan tinggi. Namun dalam beberapa tahun terakhir,…
Kota Batu Tak Pernah Tidur: 5 Spot 24 Jam Buat Rayakan Libur Tahun Baru 2026
SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Pergantian tahun tak selalu harus dirayakan dengan kembang api atau panggung hiburan besar. Di Kota Batu, banyak wisatawan justru memilih menikmati awal 2026 dengan cara yang lebih santai, nongkrong, kulineran, hingga berburu panorama malam. Apalagi, sejumlah spot di kota berhawa sejuk ini tetap buka 24 jam dan bisa dikunjungi kapan saja….
Rem Blong di Turunan Sendi, Elf Rombongan Wisatawan Surabaya Terguling di Pacet
SUARAMALANG.COM, Kabupaten Mojokerto – Kecelakaan lalu lintas kembali terjadi di jalur rawan turunan Sendi, Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto. Sebuah mobil Elf yang mengangkut rombongan wisatawan asal Surabaya terguling saat melintas di turunan tajam pada Kamis (1/1/2026). Insiden tersebut mengakibatkan belasan penumpang mengalami luka-luka. Total ada 16 orang yang menjadi korban, termasuk ibu-ibu dan anak-anak. Sebagian…
Kayutangan Heritage Dongkrak Wisata Kota Malang, Target 3,3 Juta Kunjungan 2025 Tercapai Lebih Cepat
SUARAMALANG.COM, Kota Malang – Lonjakan kunjungan wisatawan sepanjang 2025 membawa kabar positif bagi sektor pariwisata Kota Malang. Target kunjungan wisatawan yang dipatok sebanyak 3,3 juta orang dipastikan terlampaui, dengan kawasan Kayutangan Heritage menjadi penyumbang terbesar sekaligus magnet utama wisata. Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kota Malang mencatat tren kunjungan terus menanjak sejak akhir November…
Sampah Tahun Baru di Kota Malang Tembus 800 Ton, Terbanyak dari Jalan Besar Ijen dan Kayutangan
SUARAMALANG.COM, Kota Malang – Lonjakan volume sampah tak terelakkan usai perayaan malam pergantian tahun di Kota Malang. Petugas kebersihan harus bekerja lebih panjang dari hari biasanya lantaran timbunan sampah meningkat signifikan setelah malam Tahun Baru 2025/2026. Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Malang mencatat, total sampah yang dihasilkan pada Kamis (1/1/2026) mencapai sekitar 800 ton. Angka…
DLH Kota Malang Mengangkut 600 Ton Sampah Pascaperayaan Tahun Baru 2026
SUARAMALANG.COM, Kota Malang— Perayaan Tahun Baru 2026 di Kota Malang menyisakan lonjakan signifikan volume sampah. Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Malang mencatat sedikitnya 600 ton sampah berhasil diangkut dari berbagai titik keramaian usai perayaan pergantian tahun. Pelaksana Harian (Plh) Kepala DLH Kota Malang, Gamaliel Raymond Hatigoran, mengatakan proses pembersihan dimulai sejak pukul 04.00 WIB pada…
2026 Masuk Shio Kuda Api, Ini Maknanya
SUARAMALANG.COM – Pergantian tahun dalam kalender Tionghoa selalu dimaknai lebih dari sekadar perubahan angka. Setiap shio dipercaya membawa karakter dan energi baru yang memengaruhi cara manusia melangkah dalam satu tahun ke depan. Memasuki 2026, ritme tersebut berubah cukup tajam. Tahun Baru Imlek 2026 jatuh pada Selasa, 17 Februari 2026. Momentum ini sekaligus menandai dimulainya Tahun…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.




