SUARAMALANG.COM, Kota Malang – Upaya pencegahan, penanggulangan, dan mitigasi bencana di Kota Malang harus diperkuat melalui tanggung jawab kolektif. Hal ini ditekankan Wali Kota Malang, Dr. Ir. Wahyu Hidayat, MM dalam pelaksanaan simulasi atau gladi bencana yang diselenggarakan di Lapangan Amprong Malang pada hari Sabtu, 15 November 2025. Kegiatan strategis ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi,…
Suara Malang
Berita Terbaru
Mutasi Yang Terkesan Serampangan Pemkab Malang : Ada ASN Dilantik Memakai Seragam PKK
SUARAMALANG.COM, Kabupaten Malang – Moment mutasi 186 aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Malang masih menyisakan sorotan. Tepatnya, sorotan tersebut karena mutasi yang dilakukan secara mendadak itu terkesan asal-asalan dan serampangan. Lumbung Informasi Rakyat (LIRA) menilai, ada beberapa hal yang menunujukkan bahwa mutasi tersebut dilakukan dengan asal-asalan dan dipaksakan. Beberapa diantaranya seperti…
Pemkot Malang Cari Formula Atur Kemacetan Soehat, Rekayasa APILL di Jembatan Dibatalkan
SUARAMALANG.COM, Kota Malang– Pemerintah Kota Malang terus mencari skema terbaik untuk menjaga kelancaran arus lalu lintas di sepanjang Jalan Soekarno–Hatta (Soehat) selama proyek drainase berlangsung. Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Malang memastikan serangkaian rekayasa lalu lintas telah dan akan diterapkan secara insidentil, namun satu opsi besar—penggunaan lampu lalu lintas (APILL) di simpang Jembatan Soehat—diputuskan dibatalkan. Kepala…
MK Tegas Tolak Usulan Masa Jabatan Kapolri Ikut Presiden, Ini Pertimbangan Lengkapnya
SUARAMALANG.COM, Jakarta – Mahkamah Konstitusi (MK) mengetuk putusan penting yang mempertegas posisi Kepolisian Negara Republik Indonesia sebagai institusi profesional dan independen dalam sidang pleno yang digelar Kamis (13/11/2025). Putusan ini sekaligus menolak upaya uji materi yang menginginkan masa jabatan Kapolri berakhir bersamaan dengan berakhirnya masa jabatan Presiden. Ketua MK Suhartoyo membacakan amar “Menolak permohonan para pemohon…
Bupati LIRA Malang Kritik Pelantikan 186 Pejabat : Soroti Transparansi dan Sistem Merit Pemkab Malang
SUARAMALANG.COM, Kabupaten Malang – Sebanyak 186 pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Malang resmi dilantik dan dikukuhkan oleh Bupati Malang, Drs. H. M. Sanusi, M.M., di Pendapa Agung Kabupaten Malang, Rabu (12/11/2025) siang. Pelantikan tersebut mencakup Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP), Jabatan Administrator, Jabatan Pengawas serta Jabatan Fungsional. Dalam sambutannya, Bupati Sanusi menegaskan bahwa pelantikan ini…
MK Putuskan Polisi Aktif Tak Boleh Rangkap Jabatan Sipil, Harus Mundur atau Pensiun
SUARAMALANG.COM, Jakarta – Mahkamah Konstitusi (MK) secara resmi memutuskan bahwa anggota Polri yang menduduki jabatan sipil wajib mengundurkan diri atau pensiun dari dinas kepolisian. Putusan tersebut diambil dalam sidang pleno pembacaan perkara Nomor 114/PUU-XXIII/2025 yang digelar di ruang sidang MK, Jakarta Pusat, Kamis (13/11/2025). Dalam amar putusan yang dibacakan oleh Ketua MK Suhartoyo, Mahkamah menyatakan mengabulkan…
Tahun Depan, Jalan Pasar Induk Gadang Direhabilitasi — Dapat Suntikan Dana Rp 14,9 Miliar dari Pusat
SUARAMALANG.COM, Kota Malang– Upaya Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menata kawasan Pasar Induk Gadang (PIG) akhirnya mendapat titik terang. Pemerintah pusat memastikan akan menggelontorkan Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik senilai Rp 14,9 miliar untuk merehabilitasi ruas jalan di depan pasar terbesar di selatan kota tersebut. Perbaikan jalan PIG sebenarnya sudah masuk dalam rencana DAK Kota Malang…
HKN, Walikota Beri Penghargaan Tim Kesehatan Porprov IX 2025
SUARAMALANG.COM, Kota Malang– Pemerintah Kota (Pemkot) Malang memberikan apresiasi kepada tim kesehatan yang telah berperan besar dalam kesuksesan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur IX Tahun 2025. Penghargaan tersebut diserahkan dalam kegiatan bertajuk “Sinergi dan Kolaborasi Penguat Layanan Gawat Darurat” yang digelar di The Aliante Hotel, Jumat (13/11/2025), bertepatan dengan momentum Hari Kesehatan Nasional (HKN)….
Kombes Pol Budi Hermanto, Sosok Humanis di Balik Seragam: Bapak Disabilitas dan Pelopor Sabers Pungli
SUARAMALANG.COM, Kota Malang – Tidak banyak pejabat yang dikenang karena kasih sayang dan kemanusiaan. Namun, bagi komunitas disabilitas dan masyarakat Malang Raya, nama Kombes Pol Budi Hermanto, S.I.K., M.Si., menjadi pengecualian. Mantan Kapolresta Malang Kota dan Kapolres Batu ini bukan hanya dikenal karena prestasinya di bidang keamanan, tetapi juga karena ketulusannya sebagai “Bapak Disabilitas Malang…
Bupati Malang Sanusi Lantik 186 Pejabat, Tegaskan Tak Ada Toleransi untuk Korupsi
SUARAMALANG.COM, Kabupaten Malang – Sebanyak 186 pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Malang resmi dilantik, dikukuhkan, dan diambil sumpah jabatan oleh Bupati Malang HM. Sanusi di Pendopo Agung Kabupaten Malang, Rabu (12/11/2025). Pelantikan tersebut mencakup Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP), jabatan administrator, pengawas, dan jabatan fungsional. Dari total 186 pejabat, sebanyak tujuh orang dikukuhkan, terdiri…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.





