SUARAMALANG.COM, Kabupaten Malang – Bupati Malang Drs. H. M. Sanusi, M.M bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Malang menggelar rapat koordinasi di Kantor Kecamatan Turen, Sabtu (17/1/2026) pagi, guna mencari solusi atas konflik dualisme yayasan pengelola SMP Bhakti dan SMK Turen. Pemerintah daerah menegaskan bahwa sengketa antara Yayasan Pendidikan Teknologi Turen (YPTT) dan Yayasan…
Bupati Sanusi Pimpin Tanam Perdana Tebu, Target 15 Ribu Hektare Demi Swasembada Gula 2025
SUARAMALANG.COM, Kabupaten Malang – Bupati Malang Drs. H. M. Sanusi, M.M memimpin Tanam Perdana Tebu yang dirangkai dengan Rapat Koordinasi Kegiatan Bongkar Ratoon sebagai bentuk komitmen nyata menuju pencapaian Swasembada Gula Nasional 2025 yang berlangsung di Jalan Masjid Al Muttaqin Desa Sudimoro Kecamatan Bululawang pada Rabu (5/11) pagi. Kegiatan strategis ini dilaksanakan setelah Kabupaten Malang…




