SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Jajaran Polres Batu resmi memasuki babak baru kepemimpinan. AKBP Aris Purwanto kini dipercaya mengemban tugas sebagai Kapolres Batu, menggantikan AKBP Andi Yudha Pranata yang mendapat penugasan baru di lingkungan Polda Jawa Timur. Pergantian pucuk pimpinan tersebut ditandai dengan upacara serah terima jabatan (sertijab) yang digelar di Gedung Mahameru Mapolda Jawa Timur,…
Kapolda Jatim Pastikan Kamtibmas 2025 Kondusif, Mobilitas Warga Akhir Tahun Tetap Terkendali
SUARAMALANG.COM, Jawa Timur – Polda Jawa Timur memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah Jawa Timur tetap terjaga hingga penghujung tahun 2025. Di tengah meningkatnya mobilitas masyarakat menjelang akhir tahun, kondisi keamanan disebut masih relatif kondusif. Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si menyampaikan hal tersebut saat konferensi pers rilis akhir…




