SUARAMALANG.COM, Kota Malang – Upaya menghadirkan transportasi ramah lingkungan di Kota Malang segera memasuki tahap realisasi. Sebanyak 200 unit becak listrik bantuan dari Pemerintah Pusat kini telah tiba dan bersiap disalurkan kepada penerima manfaat pada akhir Januari 2026. Ratusan becak listrik tersebut merupakan bagian dari program Presiden RI Prabowo Subianto yang mendorong penggunaan moda transportasi…
Parkir Terpadu di Kayutangan Gratis hingga 13 Januari
SUARAMALANG.COM, Kota Malang – Upaya penataan kawasan Kayutangan Heritage mulai masuk tahap uji lapangan. Pemerintah Kota Malang membuka akses parkir terpadu gratis selama tujuh hari sebagai bagian dari sosialisasi perubahan sistem parkir di jantung wisata kota tersebut. Fasilitas gedung parkir milik Pemkot Malang resmi dapat digunakan tanpa dipungut biaya mulai 7 hingga 13 Januari 2026….




