SUARAMALANG.COM, Kota Malang – Penerapan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2023 tentang KUHP Nasional mulai memasuki fase krusial di daerah. Di Kota Malang, Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Malang dan Polresta Malang Kota mengawali langkah tersebut dengan menggelar rapat koordinasi untuk menyamakan persepsi penegakan hukum, Kamis (8/1/2026). Langkah ini dipandang penting guna mengantisipasi perbedaan tafsir pasal yang…
Usai Audit Terbit, Dugaan Korupsi Aset Pemkot Malang di Jalan Dieng Rugikan Negara Rp2,1 Miliar
SUARAMALANG.COM, Kota Malang – Dugaan korupsi pemanfaatan aset Pemerintah Kota (Pemkot) Malang di kawasan strategis Jalan Raya Dieng kembali mencuat ke permukaan. Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Malang resmi menerima Laporan Hasil Audit Investigasi Khusus (LHA-IK) dari inspektorat terkait kasus dugaan penyalahgunaan aset daerah tersebut. Laporan audit bernomor 700.1.2.1/97/35.73.300/2025, tertanggal 23 September 2025, diterima penyidik Kejari…




