Iklan
Nasional  

SUARAMALANG.COM, Jakarta – Media sosial TikTok diramaikan oleh unggahan yang mengklaim pemerintah akan menyalurkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) sebesar Rp 900.000 pada Januari–Februari 2026 bagi pemilik kartu BPJS Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan. Narasi tersebut menyebut bantuan dapat dicek dan segera cair, sehingga memicu antusiasme sekaligus kebingungan publik. Klaim itu menyebar luas melalui video pendek dan…

Pendaftaran Komcad 2025 Masih Dibuka: Syarat, Jadwal, dan Cara Daftar
Nasional  

Pendaftaran Komcad 2025 Masih Dibuka: Syarat, Jadwal, dan Cara Daftar

SUARAMALANG.COM – Pendaftaran Komponen Cadangan (Komcad) tahun 2025 masih terbuka untuk seluruh warga negara Indonesia yang memenuhi syarat. Program ini merupakan inisiatif Kementerian Pertahanan Republik Indonesia guna memperkuat sistem pertahanan negara melalui partisipasi sukarela masyarakat sipil. Proses pendaftaran dilakukan secara daring melalui situs resmi: komcad.kemhan.go.id. Program Komcad berbeda dengan wajib militer. Dalam pernyataan resminya, Kementerian…

Gratis dan Resmi dari Kemhan: Daftar Komcad 2025 Sekarang!
Nasional  

Gratis dan Resmi dari Kemhan: Daftar Komcad 2025 Sekarang!

SUARAMALANG.COM – Pemerintah melalui Kementerian Pertahanan Republik Indonesia kembali membuka pendaftaran Komponen Cadangan (Komcad) Tahun 2025. Program ini dibuka secara gratis, resmi, dan dapat diikuti oleh seluruh warga negara Indonesia yang memenuhi syarat. Proses pendaftaran dilakukan secara daring melalui laman komcad.kemhan.go.id. Komcad merupakan program yang diamanatkan oleh Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Sumber…

Kapan Dana PIP 2025 Cair? Ini Jadwal Lengkap Termin 2 dan Cara Penarikannya
Pendidikan  

Kapan Dana PIP 2025 Cair? Ini Jadwal Lengkap Termin 2 dan Cara Penarikannya

SUARAMALANG.COM – Program Indonesia Pintar (PIP) 2025 kembali mencairkan bantuan pendidikan bagi siswa dari keluarga kurang mampu. Saat ini, pencairan memasuki tahap termin 2 yang dijadwalkan berlangsung sejak Mei hingga September 2025, sebagaimana tercantum dalam Peraturan Sekretaris Jenderal Nomor 14 Tahun 2022. Pemerintah terus mendorong pemerataan akses pendidikan melalui bantuan ini, dengan harapan dapat menekan…

Walikota Malang Dukung Pelaksanaan Program Prioritas Nasional Sekolah Rakyat di Kota Malang
Nasional  

Walikota Malang Dukung Pelaksanaan Program Prioritas Nasional Sekolah Rakyat di Kota Malang

SUARAMALANG.COM, JAKARTA-Walikota Malang, Dr. Ir. Wahyu Hidayat, MM, berkomitmen kuat dalam memperluas akses pendidikan bagi masyarakat kurang mampu dengan menandatangani Perjanjian Pinjam Pakai Barang Milik Daerah (BMD) bersama Menteri Sosial Republik Indonesia, Kamis malam (10/7), di Gedung Aneka Bhakti Kementerian Sosial, Jakarta. Dalam perjanjian tersebut, Pemerintah Kota Malang menyerahkan pemanfaatan aset daerah berupa tanah seluas 1.027 meter persegi dan bangunan seluas 2.293 meter…

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.

Iklan