Iklan
Nasional  

SUARAMALANG.COM, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi kembali menjadwalkan pemanggilan mantan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dalam penyidikan kasus dugaan korupsi kuota haji 2024. Pemanggilan tersebut menjadi kali kedua bagi Yaqut setelah sebelumnya menjalani pemeriksaan pada September 2025 lalu. Plt Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK Asep Guntur Rahayu menyampaikan bahwa surat pemanggilan telah dikirimkan sejak pekan…

KPK Dalami Dugaan Penerimaan Uang dari Perusahaan Jasa K3, Periksa Mantan Dirjen Kemenaker Haiyani Rumondang
Hukum & Kriminal, Nasional  

KPK Dalami Dugaan Penerimaan Uang dari Perusahaan Jasa K3, Periksa Mantan Dirjen Kemenaker Haiyani Rumondang

SUARAMALANG.COM, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengonfirmasi pemeriksaan terhadap mantan Direktur Jenderal Pembinaan Pengawasan Ketenagakerjaan dan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (Binwasnaker dan K3) Kementerian Ketenagakerjaan, Haiyani Rumondang, terkait dugaan penerimaan uang dari Perusahaan Jasa K3 (PJK3). Pemeriksaan tersebut dilakukan pada Jumat (10/10/2025) dalam penyidikan kasus dugaan pemerasan terkait pengurusan sertifikat keselamatan dan kesehatan kerja…

KPK Konfirmasi Dua Saksi Kasus Korupsi Digitalisasi SPBU ke BPK, Penyidikan Masuki Tahap Akhir
Hukum & Kriminal, Nasional  

KPK Konfirmasi Dua Saksi Kasus Korupsi Digitalisasi SPBU ke BPK, Penyidikan Masuki Tahap Akhir

SUARAMALANG.COM, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyampaikan perkembangan baru dalam kasus dugaan korupsi pengadaan digitalisasi stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) di PT Pertamina (Persero) periode 2018–2023. Dua orang saksi dalam perkara tersebut dikonfirmasi oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI terkait sejumlah hal dalam proses pengadaan proyek digitalisasi SPBU. “Saksi hadir untuk dikonfirmasi oleh…

KPK Beberkan Alasan Tiga Tahun Baru Tetapkan Tersangka Kasus Dana Hibah Jatim
Hukum & Kriminal, Jawa Timur  

KPK Beberkan Alasan Tiga Tahun Baru Tetapkan Tersangka Kasus Dana Hibah Jatim

SUARAMALANG.COM, Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya menjawab pertanyaan publik terkait lamanya penetapan tersangka dalam kasus dugaan korupsi dana hibah kelompok masyarakat (pokmas) di Jawa Timur. Kasus ini mencuat sejak operasi tangkap tangan (OTT) Wakil Ketua DPRD Jatim Sahat Tua Simanjuntak pada Desember 2022, namun penetapan tersangka baru diumumkan secara resmi pada 2 Oktober…

Tidak Ada Postingan Lagi.

Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.

Iklan