SUARAMALANG.COM, Kota Malang – Kesempatan menimba pengalaman internasional datang bagi Amelia Santika. Mahasiswi Program Studi Hubungan Internasional, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya (FISIP UB) angkatan 2023 itu berhasil lolos sebagai penerima beasiswa New Southbound Policy Elite Study Program (NSPESP), program pertukaran akademik yang didanai Kementerian Luar Negeri Taiwan (MOFA). Lewat beasiswa tersebut,…
Pertukaran Mahasiswa
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.




