SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Pemerintah Kota Batu memperkuat sinergi dengan dunia pendidikan tinggi melalui kerja sama strategis bersama Politeknik Negeri Malang (Polinema) untuk mendukung pelaksanaan Program 1000 Sarjana sekaligus mengembangkan sektor pariwisata berkelanjutan di daerah tersebut. Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) dilakukan di Gedung AA Lantai 2 Polinema, Selasa (21/10/2025), dan dihadiri langsung oleh Wali Kota…
Dinkes Batu Kebut Sertifikasi SLHS untuk Dapur MBG, Target Rampung Akhir Oktober
SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Kota Batu kini tengah mengajukan percepatan kepengurusan Sertifikat Laik Higiene Sanitasi (SLHS) ke Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Batu. Langkah ini dilakukan sebagai bagian dari upaya memperkuat standar keamanan pangan pada program Makan Bergizi Gratis (MBG). Percepatan pengurusan SLHS ini menindaklanjuti Surat Edaran (SE) Kementerian Kesehatan…
Yayasan SPPG Kota Batu dan Malang Ikuti Sertifikasi HACCP, Perkuat Keamanan Pangan Program MBG
SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Pemerintah terus memperkuat sistem keamanan pangan dalam program Makan Bergizi Gratis (MBG) melalui pelatihan dan sertifikasi Hazard Analysis and Critical Control Point (HACCP) bagi para pengelola dapur MBG. Kegiatan ini diikuti oleh perwakilan sejumlah Yayasan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) dari Kota Batu dan Kabupaten Malang di Pondok Jatim Park Kota…
Guyub Rukun Junrejo Tempo Doeloe : Meriahkan HUT Kota Batu, Hidupkan Lagi UMKM dan Budaya Lokal
SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Kecamatan Junrejo, Kota Batu, menggelar acara bertajuk “Junrejo Tempo Doeloe” sebagai bagian dari rangkaian peringatan HUT ke-24 Kota Batu. Kegiatan yang diselenggarakan selama dua hari, mulai Kamis (9/10) hingga Jumat (10/10), berlangsung di halaman Kantor Desa Tlekung dan berhasil menarik perhatian masyarakat dari berbagai kalangan. Camat Junrejo, Parman, mengatakan kegiatan ini…
Wali Kota Batu Terima Penyerahan PSU Senilai Rp522 Miliar, Bukti Kolaborasi Pemerintah dan Kejaksaan untuk Tata Kota yang Transparan
SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Pemerintah Kota Batu menerima penyerahan Prasarana, Sarana, dan Utilitas (PSU) dari 12 pengembang perumahan dengan total nilai aset mencapai Rp522,2 miliar. Penandatanganan Berita Acara Serah Terima (BAST) digelar di Ruang Rupatama Balai Kota Among Tani, Jumat (10/10/2025), dan dihadiri oleh Wali Kota Batu, Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Batu, Kepala Kantor…
Rencana Pembangunan Gedung Baru DPRD Kota Batu Resmi Batal, Pemkot Pilih Prioritaskan Kepentingan Rakyat
SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Rencana pembangunan gedung baru DPRD Kota Batu resmi dibatalkan setelah menuai penolakan luas dari masyarakat. Sebelumnya, proyek pembangunan yang direncanakan menelan anggaran sekitar Rp 70 miliar itu tertuang dalam kesepakatan bersama antara Pemerintah Kota Batu dan DPRD terhadap Kebijakan Umum Anggaran (KUA) serta Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Tahun Anggaran 2026…
TKD Batu Dipangkas Rp168,8 Miliar, Pemkot Hapus Studi Banding dan Pangkas Perjalanan Dinas ASN
SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Pemerintah Kota Batu mengambil langkah tegas menyesuaikan struktur belanja daerah setelah pemerintah pusat memangkas Transfer ke Daerah (TKD) dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2026. Khusus untuk Kota Batu, TKD dari pemerintah pusat turun signifikan sebesar Rp168,8 miliar. Kondisi ini memaksa pemerintah daerah melakukan rasionalisasi besar-besaran demi menjaga keseimbangan fiskal…
Patung Apel Kota Batu Terkelupas Hanya Dalam Hitungan Minggu, Netizen Ramai-ramai Kritisi Proyek CSR
SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Revitalisasi taman median Jalan Sultan Agung, Kota Batu, kembali menuai sorotan publik setelah patung apel raksasa yang baru dibangun mengalami kerusakan. Cat berwarna hijau stabilo pada patung tersebut sudah mengelupas padahal usianya belum genap sebulan. Fenomena itu pertama kali ramai diperbincangkan setelah akun Instagram @skyscrapercity_kotabatu mengunggah foto patung apel pada Rabu…
Transformasi Layanan Publik di Batu: MPP Hadirkan 286 Layanan, Imigrasi Segera Terintegrasi
SUARAMALANG.COM,Kota Batu – Mal Pelayanan Publik (MPP) Kota Batu terus bertransformasi menjadi pusat pelayanan publik yang lincah, adaptif, dan memudahkan masyarakat dalam mengakses berbagai layanan pemerintahan maupun swasta dalam satu lokasi. Deputi Bidang Pelayanan Publik Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Otok Kuswandaru mengapresiasi inovasi dan terobosan yang dilakukan MPP Kota Batu saat…
Geger! Program Makan Bergizi Gratis di Kota Batu Makan Korban, Belasan Siswa Diduga Keracunan
SUARAMALANG.COM, Kota Batu – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kota Batu terpaksa dihentikan sementara setelah menu yang dibagikan ke sekolah diprotes keras karena dianggap tidak layak konsumsi. Sejumlah pihak mengeluhkan makanan MBG yang basi, berbau, dan kurang matang sehingga menimbulkan kekhawatiran serius terhadap keselamatan dan kesehatan siswa. Penghentian program ini terjadi pada Jumat, 26…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.




