SUARAMALANG.COM, Malang – Pemerintah Kota Malang memberikan apresiasi kepada tiga instansi atas capaian sebagai Tempat Kerja yang Menerapkan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Perkantoran Tahun 2025. Piagam penghargaan dari Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur itu diserahkan langsung Wali Kota Malang, Wahyu Hidayat, dalam apel pagi aparatur sipil negara (ASN) di Balai Kota Malang, Senin (12/1/2026)….
120 Sopir Bus Terminal Arjosari Diperiksa, Keselamatan Penumpang Jadi Prioritas Nataru
SUARAMALANG.COM, KOTA MALANG – Terminal Arjosari Kota Malang memperketat pengawasan keselamatan angkutan umum menjelang meningkatnya mobilitas masyarakat pada masa libur akhir tahun. Salah satu langkah konkret yang dilakukan adalah pemeriksaan kesehatan menyeluruh terhadap para sopir bus yang melayani perjalanan jarak menengah dan jarak jauh. Sebanyak 120 pengemudi bus, baik sopir utama maupun sopir cadangan untuk…




